Dari Acara Deklasari Pasangan Enembe-Tinal
Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi Papua periode 2011-2016, Lukas Enembe S.IP dan Klemen Tinal, SE MSi berjanji akan mengalokasikan sebagian besar dana Otsus untuk membiayai kegiatan olahraga, seni dan budaya.
Hal itu diungkapkannya bersama 13 Partai Koalisi pada acara Deklarasi Koalisi Papua Bangkit dan Pelantikan Tim Kampanye Koalisi Papua Bangkit di Swissbelt Hotel, Jayapura, Rabu (20/7) petang.
Pilihan Lukas Enembe dan Klemen Tinal melabuhkan visi dan misinya dalam satu perahu untuk pemenangan Pilgub Papua 2011 – 2016 dianggap “menabrak” rumus politik yang lazim, namun menurut berbagai pihak, justru disitulah strategi marketingnya.
Pasangan Lukas Enembe – Klemen Tinal dipastikan menjadi salah satu pasangan calon yang memastikan diri maju dalam percaturan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Provinsi Papua periode 2011 – 2016 setelah sebelumnya pasangan Habel Melkias Suwae – Yop Kogoya juga lebih dulu memproklamirkan dirinya.
JAYAPURA [PAPOS] – Dukungan untuk calon Gubernur Provinsi Papua periode 2011-2016, Lukas Enembe,S.IP terus mengalir. Salah satunya dari Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia [PKPI].
CONTINUE READINGPartai Barnas Gelar Rakerda
SENTANI—Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Barnas (Barisan Nasional) mulai merapatkan barisan menuju koalisi Papua Bangkit, dalam rangka pemenangan Pemilukada Provinsi Papua yang rencananya dilaksanakan September mendatang.
BIAK[PAPOS]- Masyarakat yang berada di empat kampung di Distrik Biak Kota, Selasa [10/5] tampak antusias menyambut kedatangan Ketua Dewan Pimpinan Daerah [DPD] Partai Demokrat Provinsi Papua yang juga selaku calon Gubernur Papua, Lukas Enembe,S.IP.
CONTINUE READINGLukas Enembe SIP. Enembe adalah satu-satunya kandidat yang telah resmi maju menuju kursi Gubernur dibuktikan dengan dukungan resmi dari 10 partai koalisi.
CONTINUE READINGBupati Kabupaten Puncak Jaya, Lukas Enembe ditetapkan sebagai calon tunggal Gubernur Provinsi Papua dari Partai Demokrat, periode 2011-2016 pasca rapat antara Ketua Dewan Pembina DPP Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan Ketua Umum DPP Partai Demokrat Anas Urbaningrum di Puri Cikeas atau Kediaman SBY pada tanggal 17 Januari 2011.
CONTINUE READINGPenyematan gelar adat panglima besar merupakan pernyataan sikap dukungan masyarakat seluruh masyarakat kabupaten Tolikara kepada Lukas Enembe.
CONTINUE READING